Tokoh Pendidikan Berprestasi Diganjar Penghargaan
CIREBON – Pemerintah Daerah (Pemda) Kota Cirebon melalui Dinas Pendidikan menggelar Malam Anugerah Pendidikan, Senin 30 April 2018. Sejumlah tokoh pendidikan mendapat penghargaan dari Wali Kota Cirebon.