Ajang Silaturahmi GAP ( Gapura Asosiasi Photographer ) Cirebon
Cirebon, (27/11) Kabag Humas Setda Kota Cirebon Agus Sukmanjaya, S.Sos., mewakili Walikota Cirebon hadir dalam kegiatan GAP ( Gapura Asosiasi Photographer) Cirebon. Kegiatan ini diadakan di Rumah makan Kelapa Manis salah satu kawasan wisata di cirebon. Ajang silaturahmi ini di…
Walikota Cirebon Menerima Tim Monev Pkk Provinsi Jawa Barat
Kota Cirebon, (26/11) Walikota Cirebon Drs. H. Ano Sutrisno, MM., menyambut tim monitoring dan evaluasi kesatuan gerak PKK KB-Kesehatan tingkat Provinsi Jawa Barat tahun 2013, di Kelurahan Kecapi Kecamatan Harjamukti.
Kota Cirebon Siap Pertahankan Adiupaya Puritama
Kota Cirebon, (25/11) Wakil Walikota Cirebon Drs. Nasrudin Azis, SH menerima tim penilai Verifikasi Lapangan Adiupaya Puritama di ruang Adipura Balaikota Cirebon.
Puluhan Ribu Jama’ah Bertahan Walau di Guyur Hujan
Kota Cirebon, (23/11) Dalam rangka hari jadi Kota Cirebon ke-644 1 muharram 1435 H/ 2013 M dan memperingati Tahun Baru Islam , Masjid Raya At-Taqwa Kota Cirebon menggelar kegiatan Akbar “Cirebon Bersholawat”. Acara ini di isi dengan Shalawat dan tausyiah…