Kota Cirebon Terpilih Laksanakan Program SIIP Pengoptimalan Air Limbah Domestik

CIREBON – Pj Wali Kota Cirebon Drs H Agus Mulyadi MSi membuka kegiatan lokakarya penyusunan visi strategis air limbah domestik di Hotel Luxton, Rabu (19/6/2024). Lokakarya ini merupakan program Sanitation Infrastructure and Institutional Support (SIIP) dari Kemitraan Indonesia – Australia…

