Kota Cirebon

Kota Cirebon

RAPAT PSBB COVID 19 SE WILAYAH 3 CIREBON

PRESS RELEASE MINGGU,03 MEI 2020 KABUPATEN MAJALENGKA-Sebagai upaya persiapan penerapan PSBB di seluruh Wilayah Jawa Barat, Kepala Daerah Se-Wilayah Ciayumajakuning mengadakan rapat koordinasi Persiapan Penerapapan PSBB di wilayah Ciayumajakuning, kegiatan berlangsung di Pendopo Gedung Negara Kabupaten Majalengka, minggu (03/05)