800 Taekwondoin Ramaikan Kejuaraan Cirebon Open 3, Pj Wali Kota Beri Apresiasi

CIREBON – Kota Cirebon menjadi pusat perhatian para atlet taekwondo. Sebanyak 800 atlet dari berbagai daerah ikut berpartisipasi dalam Kejuaraan Taekwondo Cirebon Open 3 yang berlangsung selama dua hari, 27-28 Juli 2024, di Sport Hall Bima Kota Cirebon. Event yang…