Kota Cirebon

Kota Cirebon

Ikhtiar Bersama untuk Lestarikan Budaya dan Seni di Cirebon

CIREBON – Pemerintah Daerah (Pemda) Kota Cirebon berkomitmen untuk mendorong pengembangan pariwisata berbasis budaya, sekaligus penguatan nilai-nilai budaya lokal pada generasi muda. Demikian dikatakan Wakil Wali Kota Cirebon, Dra. Hj. Eti Herawati, M.A.P., saat membuka Festival Gamelan 2023 dan Pencanangan…

Sekda Minta Semua Pihak Berperan Jaga Kamtibmas

Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Cirebon meminta semua pihak bekerja sama meminimalisir terjadinya tindakan yang dapat mengganggu keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas). Hal tersebut diungkapkan Sekda Kota Cirebon, Drs. H. Agus Mulyadi, M.Si., saat menghadiri Forum Silaturahmi Kamtibmas (FSK) tingkat Polda…