Wali Kota Pimpin Patroli Jam Malam Pelajar dan Razia Miras Secara Edukatif

CIREBON – Dalam upaya menciptakan lingkungan yang lebih tertib dan aman, Wali Kota Cirebon, Effendi Edo dengan jajaran perangkat daerah dan unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) patroli bersama, Selasa (8/7/2025) . Kegiatan yang digelar hingga larut malam itu menyasar…




