TPAKD Diminta Tingkatkan Inklusi dan Literasi Keuangan untuk Kesejahteraan Masyarakat
CIREBON - Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Cirebon, Drs. H. Agus Mulyadi, M.Si meminta kepada Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) untuk meningkatkan literasi dan inklusi keuangan. Dengan demikian, akan semakin banyak masyarakat...
Wali Kota Cirebon Sampaikan Dua Raperda ke DPRD
CIREBON - Pemerintah Daerah (Pemda) Kota Cirebon dan DPRD bersama-sama menyetujui Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Penyelenggaraan Pembangunan Ketahanan Keluarga menjadi perda melalui rapat paripurna, Senin (20/6/2022), di ruang...
Sekda: Jabatan Fungsional Diisi Orang dengan Keahlian Bersertifikat
CIREBON - Jabatan fungsional bukan jabatan kelas dua. Jabatan fungsional harus diisi oleh orang yang memiliki keahlian dan keterampilan yang dibuktikan dengan sertifikasi atau penilaian tertentu. Pesan tersebut diungkapkan Wali Kota Cirebon...
Pelayanan Promotif dan Preventif JKN, Upaya Cegah dan Deteksi Dini Penyakit
CIREBON - Pelayanan promotif dan preventif di bidang kesehatan dapat berhasil dengan kolaborasi semua pihak. Dengan pelayanan promotif dan preventif kesehatan masyarakat dapat dijaga sejak dini. Hal tersebut diungkapkan Asisten Pemerintahan...
Wali Kota Cirebon Takziah ke Rumah Dinas Gubernur Jawa Barat
BANDUNG - Wali Kota Cirebon, Drs. H. Nashrudin Azis, S.H., takziah ke Gedung Pakuan Bandung, Rumah Dinas Gubernur Jawa Barat, Dr. (H.C.) H. M. Ridwan Kamil, S.T., MUD, Minggu (5/6/2022). Azis menyampaikan secara langsung duka cita kepada gu...
Wali Kota Cirebon Tindaklanjuti Dua Perda yang Disahkan DPRD
CIREBON - Wali Kota Cirebon, Drs. H. Nashrudin Azis, S.H., menghadiri rapat paripurna DPRD Kota Cirebon, Jumat (27/5/2022), di ruang utama Griya Sawala DPRD Kota Cirebon. Rapat paripurna tersebut beragendakan persetujuan pengambilan keputus...
Beri Pelatihan Keterampilan, Disnaker Berharap Peserta Tingkatkan Kreativitas
CIREBON - Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) Kota Cirebon membuka dua pelatihan keterampilan, yakni pengelasan plat welding dan multimedia, Rabu (25/5/2022). Kedua pelatihan keterampilan itu dilaksanakan di dua tempat berbeda. Pengelasan plat we...
Setelah Rampung, Pemda Kota Cirebon akan Percantik Program Kotaku
CIREBON - Wakil Wali Kota Cirebon, Dra. Hj. Eti Herawati meninjau lokasi Program Kotaku di Kelurahan Panjunan, Kecamatan Lemahwungkuk, Rabu (25/5/2022). Peninjauan dilatarbelakangi aspirasi dari warga setempat. "Alhamdulillah progresnya su...
Pemda Kota Bontang Pelajari Kepariwisataan di Kota Cirebon
CIREBON - Pemerintah Daerah (Pemda) Kota Cirebon paparkan pengelolaan kepariwisataan kepada Pemda Kota Bontang. Kerja sama antar kedua daerah juga bisa dilakukan. Paparan mengenai kepariwisataan di Kota Cirebon dilakukan oleh Sekretaris Dae...
Literasi Budaya dan Profesi Dilaunching di Kota Cirebon
CIREBON - Pemerintah Daerah (Pemda) Kota Cirebon dukung kegiatan literasi budaya dan profesi untuk anak usia sekolah di Kota Cirebon. Dukungan tersebut diberikan oleh Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Cirebon, Drs. H. Agus Mulyadi, M.Si., usai...