Di tengah sisa lumpur dan genangan pasca hujan deras yang melanda wilayah Kalijaga, Pemerintah Kota Cirebon memastikan kehadirannya bukan sekadar sebagai peninjau, melainkan sebagai bentuk empati dan tanggung jawab langsung terhadap warga.