#Utama

Jelang Hari Jadi Cirebon ke-652, Tebar Ribuan Paket Sembako ke Warga

Jelang Hari Jadi Cirebon ke-652, Tebar Ribuan Paket Sembako ke Warga

8 Agustus 2021

CIREBON - Menjelang peringatan Hari Jadi Cirebon ke-652 dan HUT ke-76 Kemerdekaan Republik Indonesia, Pemerintah Daerah (Pemda) Kota Cirebon membagikan 1.000 paket sembako kepada warga. Semangat berkorban di masa pandemi Covid-19 tetap haru...

Baca selengkapnya
Sertijab Komisioner KI Kota Cirebon, Komitmen Jaga Marwah dan Integritas Lembaga

Sertijab Komisioner KI Kota Cirebon, Komitmen Jaga Marwah dan Integritas Lembaga

6 Agustus 2021

CIREBON - Ketua Komisi Informasi (KI) Kota Cirebon periode 2021-2025, Adi Arifudin, S.H. berkomitmen, pihaknya akan menjaga marwah dan integritas lembaga dalam menjalankan tugasnya. Hal tersebut disampaikan Adi usai serah terima jabatan dar...

Baca selengkapnya
Pengerjaan Kotaku di Kelurahan Panjunan Dimulai

Pengerjaan Kotaku di Kelurahan Panjunan Dimulai

6 Agustus 2021

CIREBON - Pengerjaan peningkatan kualitas permukiman kumuh kawasan Panjunan, Kota Cirebon dimulai. Pengerjaan ini akan menata kawasan yang semula kumuh menjadi rapi dan tertata baik. Sosialisasi Pekerjaan Peningkatan Kualitas Permukiman Kum...

Baca selengkapnya
Wakil Wali Kota: Semangat Gotong Royong untuk Percepatan Pencapaian Target Vaksinasi Covid-19

Wakil Wali Kota: Semangat Gotong Royong untuk Percepatan Pencapaian Target Vaksinasi Covid-19

5 Agustus 2021

CIREBON - Untuk mempercepat terciptanya kekebalan kelompok (herd immunity), vaksinasi Covid-19 di berbagai titik harus digelar. Untuk itu, gotong royong diperlukan. Hal tersebut diungkapkan Wakil Wali Kota Cirebon, Dra. Hj. Eti Herawati, us...

Baca selengkapnya
Sekda: Terima Kasih Kepada Semua Pihak yang Membantu Pemda Kota Cirebon untuk Penanganan Covid-19

Sekda: Terima Kasih Kepada Semua Pihak yang Membantu Pemda Kota Cirebon untuk Penanganan Covid-19

5 Agustus 2021

CIREBON - Pemerintah Daerah (Pemda) Kota Cirebon berterima kasih kepada setiap pihak yang membantu penanganan Covid-19. Kekebalan komunitas (herd immunity) ditargetkan terbentuk akhir tahun ini. Hal tersebut diungkapkan Sekretaris Daerah (S...

Baca selengkapnya
Adi Arifudin Ketua, Chandra Bima Wakil Ketua KI Kota Cirebon

Adi Arifudin Ketua, Chandra Bima Wakil Ketua KI Kota Cirebon

4 Agustus 2021

CIREBON - Adi Arifudin, S.H. terpilih menjadi ketua Komisi Informasi (KI) Kota Cirebon melalui rapat pleno, Rabu (4/8/2021), di kantor KI setempat. Rapat pleno dihadiri kelima anggota KI Kota Cirebon periode 2021-2025. Selain memilih ketua,...

Baca selengkapnya
Sekda: Apresiasi Tinggi untuk Bantuan Ambulans dari Jabar Bergerak

Sekda: Apresiasi Tinggi untuk Bantuan Ambulans dari Jabar Bergerak

4 Agustus 2021

CIREBON - Pemerintah Daerah (Pemda) berikan apresiasi yang tinggi pada Jabar Bergerak atas sumbangsih kepada warga Kota Cirebon. Hal tersebut diungkapkan Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Cirebon, Drs. H. Agus Mulyadi, M.Si., usai menerima am...

Baca selengkapnya
Di Kelurahan Kesenden, Antusias Usia Pelajar Ikuti Vaksinasi Covid-19 Cukup Tinggi

Di Kelurahan Kesenden, Antusias Usia Pelajar Ikuti Vaksinasi Covid-19 Cukup Tinggi

4 Agustus 2021

CIREBON - Vaksinasi Covid-19 Kota Cirebon terus dilakukan percepatan, upaya tersebut dimulai dari tingkat RW. Di wilayah Kecamatan Kejaksan, vaksinasi dengan sasaran usia 12 tahun ke atas bagi warga Kelurahan Kesenden digelar di aula kantor...

Baca selengkapnya
PPKM Level 4 Diperpanjang, Pemda Kota Cirebon Perlahan Terapkan Pelonggaran

PPKM Level 4 Diperpanjang, Pemda Kota Cirebon Perlahan Terapkan Pelonggaran

3 Agustus 2021

CIREBON - Masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4 di Kota Cirebon resmi diperpanjang, pada 3-9 Agustus 2021. Kepastian itu tertuang dalam Surat Edaran Walikota Cirebon dengan Nomor 443/SE.74-PEM tentang Perpanjangan...

Baca selengkapnya
Percepatan, Pemda Kota Cirebon Siapkan Sentra Vaksinasi Covid-19

Percepatan, Pemda Kota Cirebon Siapkan Sentra Vaksinasi Covid-19

3 Agustus 2021

CIREBON - Capaian vaksinasi Covid-19 di Kota Cirebon sudah mencapai 37 persen dari target dan masuk dua besar capaian tertinggi se-Jawa Barat. Kendati demikian, Pemerintah Daerah Kota Cirebon tetap melakukan akselerasi dan memperkuat kolabo...

Baca selengkapnya