Pj Wali Kota Cirebon Tinjau Kesiapan RSD Gunung Jati untuk Pemeriksaan Kesehatan Pasangan Calon Kepala Daerah
CIREBON — Penjabat Wali Kota Cirebon, Drs H Agus Mulyadi MSi melakukan peninjauan langsung terhadap persiapan Rumah Sakit Daerah (RSD) Gunung Jati Cirebon, Jumat (30/8/2024). Peninjauan ini bertujuan memastikan kesiapan rumah sakit dalam me...
Pemukiman Padat di Cirebon Membutuhkan Instalasi Sanitasi Terpusat, Hasil Monev PIU SIIP
CIREBON – Kemitraan Indonesia-Australia untuk Infrastruktur (KIAT) melaksanakan Monitoring dan Evaluasi (Monev) semester 1 Tahun 2024 di ruang Prabayaksa, kantor Sekretariat Daerah (Setda) Kota Cirebon, pada Kamis (29/8/2024). Monev ini mem...
Pj Wali Kota Cirebon Apresiasi Peluncuran Sentra Gakkumdu sebagai Garda Terdepan Penegakan Hukum Pemilu
CIREBON - Pj Wali Kota Cirebon, Drs H Agus Mulyadi MSi menghadiri peluncuran Sentra Penegakan Hukum Terpadu (Gakkumdu) di Hotel Santika pada Kamis (29/8/2024). Dalam acara tersebut, Pj Wali Kota menyampaikan apresiasi mendalam kepada Bawasl...
Pj Wali Kota Cirebon Hadiri Pisah Sambut Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Kanwil Kemenkumham Jabar
BANDUNG- Pj Wali Kota Cirebon, Drs H Agus Mulyadi MSi turut hadir dalam acara Pisah Sambut Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Jawa Barat, yang dilaksanakan di Bandung pada Selasa (27/8/2024). Acar...
Pemerintah Kota Cirebon Akan Gelar MTQ ke-56 di Kecamatan Pekalipan
KOTA CIREBON - Pemerintah Kota Cirebon bersama Kementerian Agama (Kemenag) Kota Cirebon menggelar Musabaqoh Tilawatil Qur'an (MTQ) ke-56 tingkat Kota Cirebon. Tahun ini Kecamatan Pekalipan menjadi tuan rumah pelaksanaan MTQ. Sebelum dilaksa...
Terkini
Terpopuler